Advertising

Minggu, 19 Juli 2015

Bisnis Menjual Desain Kaos Tanpa Perlu Mencetak Sendiri

Bisnis pakaian tidak cuma membuat pakaian, namun ada Bisnis Menjual Desain Kaos Tanpa Perlu Mencetak Sendiri. Misal saja desain kaos teespring. Bahwa desain kaos sederhana yang seperti ini bisa saja bisa terjual sampai lebih dari 150 buah dalam kurun waktu 1 hari. 

Dan enaknya lagi, si pendesain itu juga tidak perlu repot-repot lagi untuk mencetak dan mengirim kaosnya ke konsumen. Yang perlu mereka lakukan hanya memasarkan desainnya secara online. Maka ini akan lebih santai daripada sekedar jual kaos yang memang biasa, kan? 

Dan kalau per kaos mereka ini mendapatkan keuntungan sebesar $5 saja, maka artinya dalam sehari mereka akan mendapatkan penghasilan sekitar $900 atau sekitar Rp 13 juta. Dalam bisnis ini anda juga bisa melakukan ini sendiri di dalam Teespring lo. 

Secara umum teespring adalah sebuah situs crowdfunding dimana kita akan bisa membuat atau pun mengupload desain kaos, kemudian kita juga lakukan proses pemasaran. Dan ketika targetnya akan tercapai maka pihak dari Teespring sendiri yang akan mencetak dan juga akan mengirimkan kaosnya. 

Tertarik? Jika iyap elajari tutorial menjual kaos dengan Teespring di internet baik itu berupa tulisan maupun tutorial berupa vieo. Dan anda bisa pilih macam teknik Tesspring yang cocok buat anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kuch2hotahu